Tue, Mar 19, 2024
Studi ReforMiner menemukan bahwa investasi hulu migas Indonesia memiliki peran penting terhadap total investasi Indonesia maupun terhadap total investasi sektor migas itu sendiri. Selama 2015-2019 porsi investasi hulu migas mencapai sekitar 28,24% terhadap total investasi Indonesia yang dicatat oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM). Pada periode yang sama, investasi hulu migas sekitar 91,12% dari total […]
Investordaily, 21 Juni 2021 Oleh: Komaidi Notonegoro – Direktur Eksekutif ReforMiner Institute dan Pengajar Program Magister Ilmu Ekonomi Universitas Trisakti Harga minyak mentah di pasar internasional terpantau terus menguat. Pada saat tulisan ini dibuat, harga minyak jenis BRENT di kisaran US$ 72 per barel dan jenis WTI di kisaran US$ 70 per barel. Harga tersebut […]
Investordaily; 31 Agustus 2020 Forbes Middle East melaporkan pada semester I-2020 sebagian besar perusahaan migas dunia mengalami kerugian. Pada kuartal II-2020, misalnya, perusahaan migas asal Amerika Serikat ExxonMobil mencatatkan kerugian US$ 1,30 miliar. Pada periode yang sama, perusahaan migas utama dunia seperti BP, Total, dan Shell juga dilaporkan mencatatkan kerugian masing-masing sebesar US$ 6,7 miliar, […]
Selama bertahun-tahun, aspek regulasi di sektor hulu migas Indonesia selalu berkaitan dan berkutat dengan 3 masalah utama berikut (1) Ketidakpastian hukum (aturan), (2) Ketidakpastian fiskal (ekonomi), dan (3) Proses administrasi / birokrasi / izin yang rumit. Permasalahan (1) dan (2) menjadi sangat berpengaruh pada kondisi tidak dihormatinya Kontrak Kerja Sama yang berlaku (dishonored of contract […]
Kompas: Jumat, 05 Januari 2018 JAKARTA, KOMPAS Pemerintah mengakui adanya keterbatasan anggaran survei seismik untuk pemetaan potensi sumber daya minyak dan gas bumi. Dampaknya, data yang diperoleh kurang lengkap. Hal ini bisa memengaruhi minat investor untuk pengembangan sumber daya minyak dan gas bumi. Sekretaris Jenderal Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Ego Syahrial menjelaskan, pengembangan […]
Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Email: komaidinotonegoro@gmail.com   Bisnis Indonesia: Selasa, 23 Oktober 2018 Data menunjukkan realisasi konsumsi BBM Indonesia pada 2017 sekitar 1,6 juta bare per hari. Pada periode yang sama, kapasitas kilang Indonesia tercatat baru 1 juta barl per hari. Sejumlah studi . menyebutkan, kemampuan jenis kilang dengan teknologi lama seperti yang […]
Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Email: komaidinotonegoro@gmail.com www.detik.com; Senin 16 Juli 2018, 11:50 WIB Jakarta – Setelah melalui proses yang tidak sederhana, divestasi saham Freeport terpantau mengalami kemajuan yang cukup signifikan. Pada 12 Juli 2018, PT Indonesia Asahan Aluminium (Persero)/Inalum yang merupakan representasi Pemerintah Indonesia menandatangani Head of Agreemant (HoA) mengenai pokok-pokok kesepakatan divestasi saham […]
Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Email: komaidinotonegoro@gmail.com Koran Sindo: Senin, 4 Desember 2017 – 08:00 WIB BERSAMAAN dengan kecen­derungan harga minyak dunia yang rendah, pemerintahan Presiden Jokowi tercatat menyesuaikan ke­bijak­­­an harga BBM. Penyesuai­an di­lakukan melalui Perpres Nomor 191/2014 tentang Pe­nyediaan, Pendistribusian dan Harga Jual Eceran Bahan Bakar Minyak (BBM) yang diundangkan pada 31 Desember 2014. […]