Author
RA Articles
.
Kebutuhan Insentif Hulu Migas

Petrominer; 07 Juni 2023 Penulis: PRI AGUNG RAKHMANTO Pengajar di FTKE Universitas Trisakti;Founder & Advisor ReforMiner Institute Merujuk laporan International Energy Agency (IEA) tentang World Energy Investment 2023, investasi hulu migas (upstream) global tahun 2022 nilainya mencapai US$ 470 miliar lebih. Sementara tahun 2023 ini, diproyeksikan nilainya akan mencapai US$ 500 miliar, atau berarti kurang […]

Penerapan PSC Gross Split dan Lifting Migas Nasional

Inverstor Daily, 06 Juni 2023 Sejak Januari 2017, pemerintah menerapkan kebijakan Production Sharing Contract (PSC) Gross Split dalam kegiatan usaha hulu migas. Kebijakan tersebut efektif berlaku sejak terbitnya Peraturan Menteri (Permen) ESDM No 8/2017 tentang Kontrak Bagi Hasil Gross Split. Permen tersebut tercatat telah beberapa kali dilakukan perubahan, terakhir dengan Permen ESDM No 12/2020. Secara […]

Moratorium Ekspor Gas Dinilai Jadi Sentimen Negatif Investasi Hulu Migas

Bisnis.com; 01 Juni 2023 Bisnis.com, JAKARTA — Pelaku usaha serta pemerhati industri hulu minyak dan gas (migas) dalam negeri menilai rencana pemerintah untuk menghentikan ekspor gas pada 2035 mendatang membawa sentimen negatif terhadap investasi hulu migas domestik. Ketua Komite Investasi Asosiasi Perusahaan Minyak dan Gas (Aspermigas) Moshe Rizal mengatakan, pasar gas di dalam negeri belum […]

Inflasi dan Kebijakan Harga BBM di Indonesia

Liputan6.com; 01 Juni 2023 Penulis: Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute dan Pengajar Program Magister Ilmu Ekonomi Universitas Trisakti Liputan6.com, Jakarta Tingkat inflasi merupakan salah satu variabel yang menjadi pertimbangan utama dalam mengimplementasikan kebijakan makro ekonomi, salah satunya kebijakan penyesuaian harga BBM. Sampai saat ini penyesuaian harga BBM merupakan salah satu kebijakan yang dilakukan secara […]

Gas Bumi Sebagai Komponen dan Jembatan Transisi Energi

CNBCIndoneisia, 30 Mei 2023 Transisi energi, baik dalam pengertian bergesernya pengelolaan energi dari yang lebih berbasis pada sumber energi non-terbarukan ke sumber energi baru-terbarukan maupun dalam pengertian bertransformasinya pengelolaan energi ke arah yang lebih ramah lingkungan telah menjadi tema dan gerakan kolektif dengan skala global. Bauran energi (energy mix) baik untuk energi primer maupun energi […]

Pengembangan Blok Masela Macet, Pengamat Hulu Migas Soroti Sejumlah Masalah Ini

Kontan.co.id; 26 Mei 2023 KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Sudah 4 tahun lamanya sejak Plan of Development (PoD) I Blok Masela disetujui pemerintah Indonesia, hingga kini belum ada perkembangan signifikan yang berjalan di Lapangan Gas Abadi Masela. Proses divestasi 35% participating interest (PI) Shell pun terus mundur dari target yang dicanangkan, mulanya di akhir 2022, lalu mundur Mei […]

Pemerintah Sukses Jinakkan Inflasi Kenaikan Harga BBM

Liputan6.com; 21 Mei 2023 Liputan6.com, Jakarta Kenaikan harga BBM dinilai punya andil dalam meningkatnya inflasi. Termasuk dampak yang terjadi usai pemerintah menaikkan harga Jenis BBM Khusus Penugasan atau Pertalite sejak tahun lalu. Direktur Eksekutif ReforMiner Institute Komaidi Notonegoro menilai, pemerintah lebih berhati-hati dalam mengambil keputusan penyesuaian harga BBM. Ketimbang penyesuaian harga, pemerintah cenderung memilih untuk […]

Menimbang Untung Rugi Harga Minyak Mentah Domestik demi Jaga Harga BBM

Katadata.co.id; 19 Mei 2023 Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) tengah merumuskan mekanisme domestic price obligation (DPO) atau kewajiban harga minyak domestik, terhadap jatah lifting atau minyak siap jual pemerintah yang dibeli oleh Pertamina. Rencana tersebut merupakan upaya untuk menekan harga BBM pada sektor hilir di stasiun pengisian bahan bakar (SPBU). Kendati demikian, langkah penetapan harga dalam […]

Konsumsi BBM dan Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia

FokusEnergi; 11 Mei 2023 Penulis: Komaidi Notonegoro Direktur Eksekutif ReforMiner Institute dan Pengajar Program Magister Ilmu Ekonomi Universitas Trisakti Berdasarkan laporan Satgas Nasional RAFI (Ramadhan dan Idul Fitri) 2023, konsumsi BBM Indonesia selama periode Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H dilaporkan meningkat. Disampaikan bahwa selama periode satgas, yaitu pada tanggal 10 April 2023 sampai dengan […]